detikNews
Jubir Ahok: Pemahaman Anies soal Open Governance Masih Mentah
"Pernyataannya soal open governance dan partisipasi warga, sekali lagi, menunjukkan pengetahuan Anies mengenai Jakarta terlalu mentah," kata Antoni.
Senin, 27 Mar 2017 10:31 WIB







































