detikNews
Suara JK-Wiranto Paling Buncit, SBY-Boediono Menang Satu Putaran
Hasil hitung cepat beberapa lembaga survei membuat kejutan baru. Pasangan JK-Wiranto yang pada tahap-tahap awalnya banyak mengungguli pasangan Mega-Prabowo, saat ini justru berada di urutan paling buncit.
Rabu, 08 Jul 2009 14:32 WIB







































