detikFinance
Wuih! Starbucks Rambah Bisnis Toko Roti
Starbucks siap merambah bisnis roti. Starbucks mengumumkan rencananya membeli Bay Brand dan merek toko rotinya, La Boulange seharga US$ 100 juta (Rp 940 miliar).
Rabu, 06 Jun 2012 12:11 WIB







































