detikNews
Atap Bioskop Mitra 21 Lepas
Angin puting beliung yang menerjang Surabaya benar-benar dahsyat. Atap bioskop Mitra 21 yang berada di Jl. Pemuda, Surabaya terbang dan terlepas.
Selasa, 21 Feb 2006 19:32 WIB







































