detikNews
Puluhan Warga Mojokerto Terserang Chikungunya
Sekitar 80 warga Kabupaten Mojokerto, terjangkit virus chikungunya. Meski begitu warga membiarkan virus tersebut menyerang tanpa berobat ke rumah sakit.
Jumat, 25 Jan 2008 17:51 WIB







































