detikFinance
Bekasi Punya Pabrik Fiberglass, Dipakai Boeing dan Shinkansen
Di Bekasi Jawa Barat terdapat pabrik serat kaca atau fiberglass. Produk yang dihasilkan sudah mendunia, bahkan dipakai sebagai salah satu komponen pesawat dan kereta.
Rabu, 28 Okt 2015 19:30 WIB







































