detikNews
Korut Rilis Video Latihan Menembak, 'Tentara AS' Jadi Target
Korea Utara merilis video latihan menembak pasukan mereka. Ada dua objek yang dijadikan target, gambar seorang pria berdasi dan tentara bertuliskan 'USA'.
Selasa, 02 Apr 2013 15:25 WIB







































