detikNews
Ronald Rofiandri: Usulan Moratorium Kunker DPR Jangan Hanya Reaktif
Saat kunker ke Denmark, sejumlah anggota Badan Legislasi DPR tepergok berwisata menyusuri sungai di Copenhagen. Usulan moratorium kunker DPR pun mencuat. Tapi jangan sampai usulan ini hanya reaktif belaka.
Jumat, 07 Sep 2012 11:10 WIB







































