detikSport
Nadal Dipaksa Kerja Keras, Berdych Kandas
Juara tujuh kali, Rafael Nadal dipaksa bekerja keras di pertandingan pertamanya melawan petenis non unggulan. Di partai lain, kejutan terjadi dengan tersingkirnya unggulan kelima, Tomas Berdych.
Selasa, 28 Mei 2013 02:13 WIB







































