detikFinance
IHSG Kompakan Menghijau dengan Bursa Regional
IHSG naik 11 poin buntuti penguatan bursa-bursa regional. Harapan perbaikan ekonomi Tiongkok membuat pelaku pasar berani berburu saham.
Selasa, 02 Des 2014 16:15 WIB







































