detikNews
Dua Polisi yang Hentikan Aksi Teroris di Selandia Baru Terima Penghargaan
Dua aparat polisi Selandia Baru yang berhasil menghentikan aksi teror dan bahkan menangkap Brenton Tarrant, telah diberi penghargaan atas keberanian mereka.
Selasa, 29 Okt 2019 15:04 WIB







































