Aktris legendaris Elizabeth Taylor meninggal dunia pada usia 79 tahun. Bintang film terbesar di abad ke-20 itu meninggal dunia di Los Angeles karena penyakit yang telah lama dideritanya.
Ancaman kuman dan virus yang semakin merajalela membuat tubuh balita rentan terkena penyakit. Balita memang punya kekebalan tubuh alami, tapi itu terkadang tidak mampu melindunginya dari ancaman kuman.
Orangtua yang punya anak balita kini tidak perlu khawatir untuk memberikan imunisasi lengkap. Hasil investigasi di Jepang memastikan, tewasnya 4 balita usai imunisasi tidak terkait dengan pemberian vaksin pneumonia dan meningitis.
Tewasnya 4 balita di Jepang usai divaksin membuat sebagian orang tua merasa cemas. Di Indonesia, Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) memastikan vaksin tersebut aman untuk digunakan.
Kementerian Kesehatan Jepang menghentikan penggunaan 2 vaksin meningitis dan pneumonia setelah kasus kematian 4 balita. AS sebagai salah satu negara yang rajin melakukan vaksinasi ke bayi terus melakukan pemantauan terhadap kasus di Jepang.
Kementerian Kesehatan Jepang telah menghentikan penggunaan vaksin untuk mencegah meningitis dan pneumonia setelah kasus kematian 4 balita yang meninggal setelah mendapat 2 vaksin tersebut.
Vokalis/gitaris Sum 41, Deryck Whibley, dirawat di rumah sakit ketika menjalani tur Australia bersama bandnya karena penyakit pneumonia (radang paru-paru) yang sudah akut.
Karena mirip selesma (pilek), pneumonia pada bayi sering diabaikan orangtua. Padahal, dalam satu hari, dua juta orang meninggal dunia akibat penyakit ini.
Bunuh diri bukan cuma perbuatan nekat manusia. Tahukah Anda, sel-sel tubuh pun melakukan aksi bunuh diri (celluler suicide) setiap hari agar manusia bebas penyakit dan panjang umur.