detikNews
Kisah Warga Kampung Melayu, Dulu Dapat BLT Sekarang Tak Dapat Balsem
Ketika ribuan orang berbondong-bondong mendatangi Kantor Pos untuk pencairan dana Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM) atau Balsem. Lain halnya dengan Zainal Abidin yang hanya mengelus dada.
Kamis, 27 Jun 2013 19:38 WIB







































