detikSport
Januari, Cabor Atletik Bisa Gunakan Trek Stadion Madya dan GBK
Keinginan PB PASI memakai Stadion Madya dan Stadion Utama Gelora Bung Karno untuk latihan terbuka lebar. Trek di dua lokasi itu bisa digunakan bulan Januari.
Rabu, 20 Des 2017 16:37 WIB







































