detikNews
Para Pemanggul Belerang yang Menantang Bahaya dan Penjual Bambu 'Maraton'
Banyak orang di sekitar kita yang pantang meminta-minta. Mereka rela menerjang bahaya, bahkan sampai berjalan jauh untuk menjajakan barang dagangannya.
Rabu, 04 Mar 2015 11:59 WIB







































