Arlen Cookies, Tahan 5 Bulan Tanpa Pengawet
Meski produk rumahan, Arlen Cookies bisa bersaing dengan kue kering merek lainnya yang sudah populer. Menggunakan bahan yang berkualitas, pemilik Arlen Cookies Arlen Leni (38) mengklaim kuenya bisa tahan hingga 5 bulan.
Rabu, 01 Agu 2012 16:31 WIB







































