detikFinance
Agus Marto Teken Aturan Baru Impor Film
Menteri Keuangan Agus Martowardojo sudah menandatangani tarif baru impor film. Aturan tersebut bakal menyederhanakan tarif bea masuk impor film.
Kamis, 16 Jun 2011 17:12 WIB







































