detikFood
Bayam Merah Cegah Rambut Rontok
Sayuran satu ini bernutrisi tinggi. Mudah didapat dan harganya relatif murah. Teksturnya lembut dan segar. Selain untuk sayur juga diolah menjadi keripik dan jus. Cocok dimakan oleh mereka yang mengalami rambut rontok.
Kamis, 17 Nov 2011 09:20 WIB







































