Sepakbola
Heinze & Ronaldo Absen Bela MU di Awal Kompetisi
Manchester United akan kehilangan Cristiano Ronaldo dan Gabriel Heinze dalam beberapa pertandingan pembuka musim 2004/05. Mereka dibawa negaranya ke Olimpiade.
Kamis, 22 Jul 2004 03:46 WIB







































