Ritual berbagi takjil tidak hanya ada di sejumlah masjid Indonesia, namun juga di Singapura. Jika liburan ke sana, mampirlah ke Masjid Sultan di Kampong Glam.
Jika ingin berbuka dengan sajian Pan-Asia berbalut suasana gaya Eropa, datanglah ke Orient8. Hidangan lezat khas Indonesia dan takjil juga tersedia di sini.