Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti lolos ke semifinal All England 2020. Mereka melaju usai mengalahkan unggulan kedua, Wang Yi Lyu/Huang Dong Ping.
Habib Bahar buka-bukaan soal kondisinya setelah dipindahkan ke Lapas Kelas I-A Batu, Nusakambangan. Sang habib mengaku diperlakukan dengan baik dan lembut.