detikNews
Bali Gelar Pilkada Langsung
Rakyat Bali pertama kalinya memilih pemimpin wilayahnya secara langsung. Sebanyak 4 kabupaten dan 1 kota di Bali serentak menggelar pilkada hari ini.
Jumat, 24 Jun 2005 08:34 WIB







































