Sepakbola
Sudah Jadi Juara ISL, Persipura Kini Bidik Titel Topskorer untuk Boaz
Persipura Jayapura telah dipastikan menjadi kampiun ISL musim 2012/13. Masih menyisakan empat laga lagi, Persipura akan tetap tampil serius demi mengamankan predikat topskorer untuk pemain andalannya, Boaz Solossa.
Kamis, 01 Agu 2013 00:03 WIB







































