detikNews
Pasar Tradisional Dibuka, Harga Membumbung Tinggi
Pasar tradisional di Yogyakarta sudah mulai dibuka setelah gempa mengguncang 4 hari lalu. Namun harga-harga kebutuhan pokok membumbung tinggi. Para pembeli pun pusing dibuatnya.
Rabu, 31 Mei 2006 07:54 WIB







































