detikNews
Sadiq Khan Tak Layani Kritikan Putra Trump Soal Teror London
Wali Kota London, Sadiq Khan, mengatakan tidak akan melayani 'ejekan' putra Presiden Trump, Donald Trump Jr, terkait serangan teroris di London.
Jumat, 24 Mar 2017 18:24 WIB







































