detikFinance
Gubernur BI: Akibat Banjir, Inflasi Januari Bisa di Atas 1%
Bank Indonesia (BI) memperkirakan inflasi pada Januari 2013 ini melebihi 1%. Pendorong meningkatnya inflasi adalah banjir yang terjadi di beberapa kawasan.
Senin, 28 Jan 2013 11:11 WIB







































