Sejumlah aplikasi berbasis AI dapat memudahkan berbagai pekerjaan manusia. Saat ini pada ilmuwan tengah mengembangkan AI yang dapat meniru tulisan tangan.
Dari Laut Merah, Gaza, hingga Iran merebak kekhawatiran akan meluasnya konflik yang semakin mendalam di Timur Tengah menyusul aksi saling serang rudal.
Arab Saudi menyerukan pembentukan negara Palestina di hadapan Dewan Keamanan PBB. Israel membantah telah menyerang kompleks PBB menampung pengungsi Palestina.
Sebuah kehebohan terjadi usai seorang TikToker Malaysia unggah cerita tentang kedai makanan. Isu tersebut sampai membuat seluruh kedai diinvestigasi pengawas.
Menteri Kebudayaan Palestina, Atef Abu Saif, dari tenda pengungsian menuliskan segala hal yang terjadi di Gaza digempur Israel. Tulisan itu akan dijadikan buku.