detikNews
SBY Bisa Terima Golkar, Tapi Jatah Kursi Menteri Sedikit
Dorongan beberapa elit Golkar untuk bergabung dengan koalisi pendukung SBY telah ditangkap oleh pasangan SBY-Boediono. SBY bersedia menerima Partai Golkar, tetapi jangan harap bakal dapat posisi menteri banyak.
Senin, 13 Jul 2009 15:35 WIB







































