detikNews
Cina hukum mati empat warga Uighur
Empat warga dari etnis minoritas Uighur di Cina barat dihukum mati dalam kasus kekerasan di Xinjiang Juli lalu yang menewaskan 32 orang.
Jumat, 16 Sep 2011 00:15 WIB







































