KPU melaporkan ada pasangan calon di 2 daerah yang mendaftar pilkada. Jadi, hingga hari ini tinggal 9 daerah yang pasangan calonnya tunggal. Mana saja?
Partai Demokrat mendukung opsi penyiapan Perppu yang membuat pengaturan baru Pilkada terkait dengan adanya 12 daerah yang hanya memiliki satu pasangan calon.