detikFood
Berikan Fried Chicken pada Anak Cukup Seminggu Sekali
Daging ayam diketahui sebagai sumber protein hewani. Nutrisi ini sangat dibutuhkan anak-anak dalam masa tumbuh kembangnya. Tapi apakah daging ayam yang digoreng dengan tepung baik dikonsumsi untuk anak-anak?
Selasa, 14 Mei 2013 18:06 WIB







































