detikInet
IM3 dan Mentari, Baru Kebagian 3G Setelah Maret 2007
Untuk tahap awal, layanan 3G Indosat hanya dapat dinikmati pelanggan pascabayar Matrix dan broadband data. Setelah Maret 2007, pelanggan prabayar (Mentari-IM3) diharapkan bisa menikmatinya.
Rabu, 29 Nov 2006 13:55 WIB







































