detikInet
Instagram Rilis Fitur Anti-bully, Begini Cara Kerjanya
Instagram meluncurkan fitur bernama Batasi (atau Restrict) yang berfungsi melindungi masyarakat dari komentar dan pesan bersifat negatif di Instagram.
Kamis, 03 Okt 2019 09:50 WIB







































