detikNews
Ini Alasan Kontraktor Trotoar Braga dan Riau Gugat Pemkot Bandung
PT Silva Andia Utama (SAU), kontraktor proyek pembangunan trotoar granit dan drainase di Jalan Braga dan Jalan Riau segmen 2 menggugat Dinas Bina Marga dan Pengairan (DBMP) Kota Bandung. Apa sebetulnya yang menjadi bahan gugatan mereka?
Selasa, 03 Feb 2015 17:15 WIB







































