Pesawat Air India jatuh tak lama setelah lepas landas. Ini terjadi di tengah proses restrukturisasi besar-besaran oleh Tata Group, pemilik baru maskapai itu.
Penembak capres Kolombia Miguel Uribe Turbay adalah seorang remaja. Perekrutan anak di bawah umur untuk melakukan tindak kriminal banyak terjadi di negara itu.
Situasi kerusuhan di kota Los Angeles, AS mendorong Presiden Donald Trump untuk mengerahkan 700 personel Marinir AS, selain menambah pasukan Garda Nasional.
Sebuah pesawat jenis Airbus yang dioperasikan maskapai EasyJet dan mengudara ke Prancis, terpaksa mendarat darurat di Austria setelah muncul asap di kokpit.