Arman Daeng, sopir travel asal Samarinda, tewas tertindih mobilnya sendiri saat memperbaiki kendaraan. Dongkrak terlepas menyebabkan Arman kehabisan napas.
Menko Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto mengatakan tidak akan memperpanjang insentif kendaraan listrik pada 2026. Anggarannya mau dipakai buat mobnas.
Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menolak protes kepala desa terkait pencairan dana desa. Dana Rp 7 triliun untuk 2025 tetap dialokasikan meski ada demo.