detikNews
Kejagung: Kami Belum Terima SPDP Pimred Obor Rakyat
Kejaksaan Agung (Kejagung) mengaku belum menerima Surat Pemberitahuan Dimulainya Penyelidikan (SPDP) kasus yang melibatkan Pimred Obor Rakyat Setyardi Budiyono dan penulisnya, Darmawan Sepriyossa. Keduanya telah ditetapkan sebagai tersangka oleh Mabes Polri.
Jumat, 04 Jul 2014 12:56 WIB







































