Paslon capres dan cawapres nomor urut 1, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar bertekad mengejar pajak 100 orang terkaya di Indonesia. Berikut daftarnya.
Pemilik Grup Barito Pacific, Prajogo Pangestu menjadi orang terkaya Indonesia menggeser Low Tuck Kwong, Robert Budi Hartono dan Michael Hartono (Duo Hartono).