detikOto
Mobil Paul Walker di Fast and Furious Pertama Ini Dilelang
Salah satu mobil tunggangan Paul Walker di film The Fast and The Furious yang diproduksi pada 2001 adalah Toyota Supra yang telah dimodifikasi. Kini, mobil tersebut akan dilelang oleh rumah lelang Mecum pada 12 – 17 Mei mendatang.
Selasa, 21 Apr 2015 08:07 WIB







































