Ketua MPR RI Ahmad Muzani mengatakan progres pembangunan IKN Nusantara berjalan lancar. Menurutnya, gedung legislatif dan yudikatif ditarget beres sebelum 2028.
Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad menanggapi ramai kabar anggaran pembangunan IKN 2025 di Kementerian PU masih diblokir oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani.
Menko AHY, Menteri PKP Maruarar Sirati, hingga Kepala Otorita IKN Basuki Hadimuljono menghadap Presiden Prabowo. Mereka dipanggil untuk membahas progress IKN.