Deretan film-film terbaru telah mengisi layar bioskop jelang akhir pekan. Dari Hollywood ada duet Russell Crowe dan Ryan Gosling dalam 'The Nice Guys'.
Wajah Tom Holland mungkin masih asing bagi sebagian besar pecinta film. Namun di usianya yang masih 19 tahun aktor kelahiran Inggris tersebut sudah berprestasi.