detikNews
Dibongkar Mulai Rabu, Total 98 Tiang Monorel Tak Lagi Jadi Prasasti
Dinas Bina Marga DKI Jakarta akan membongkar 98 tiang monorel di Jalan HR Rasuna Said mulai Rabu depan, dengan target selesai September 2026.
4 menit yang lalu







































