Bali United dikaitkan dengan striker Malawi, Kouadio Yann Kouakou, yang berstatus tanpa klub. Media Officer klub berharap suporter menunggu rilis resmi.
Persib keluar sebagai juara paruh musim Super League 2025/2026 setelah menang 1-0 atas Persija. Persaingan di papan atas dan zona degradasi semakin ketat.