Lauk ayam dengan bumbu bawang putih dan madu ini praktis dibuat. Rasanya legit, gurih dan harum aromanya. Gampang dibuat dan cocok jadi lauk nasi putih hangat.
Bukan sembarang pecel, pecel dengan lauk empal racikan mbah Nemleg ini sudah menggoyang lidah pelanggannya sejak 86 tahun lalu. Seperti apa racikan pecelnya?
Nasi dengan topping daging sukiyaki berbumbu shoyu ini rasanya gurih sedap. Kali ini dibumbui bawang yang renyah segar. Disuap dengan nasi putih makin enak.
Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan, menawarkan pesona kuliner khas yang unik. Pilihannya beragam, termasuk dumpi eja hingga kue uhu-uhu yang layak dicoba.
Pola makan buruk bisa berdampak besar pada tekanan darah. Makanya, pengidap darah tinggi disarankan untuk mengurangi konsumsi asupan bersodium tinggi. Apa saja?