detikFinance
Jokowi ke Menteri PUPR: Tol Surabaya-Mojokerto 36,27 Km Harus Tersambung 2017
Presiden Jokowi menargetkan Menteri PUPR dan Dirjen Bina Marga untuk selesaikan pembangunan ruas tol Surabaya-Mojokerto paling lambat tahun depan.
Sabtu, 19 Mar 2016 18:00 WIB







































