detikNews
Tak Ada Lagi Kenyamanan Naik Bus TransJ
Bus TransJakarta seyogyanya dapat memberikan pilihan ekstra agar mengalihkan pengguna kendaraan pribadi ke transportasi massal. Namun dalam perkembangannya, bus TransJakarta tidak mampu memberikan kenyamanan bagi penumpangnya.
Jumat, 05 Jun 2015 13:44 WIB







































