Perairan Ambalat Kalimantan Timur kembali dilanggar kapal perang Malaysia, meski sudah dijaga ketat 7 kapal perang TNI AL jajaran Komando Armada RI Kawasan Timur (Koarmatim).
RSU dr Soetomo Surabaya juga menyiapkan tim medis untuk korban penumpang atau ABK KM Mandiri Nusantara yang terbakar Kepulauan Karamaian, Masalembu, Madura.
Adalah fakta yang tidak dapat dipungkiri bahwa anggaran pertahanan Indonesia memang terbatas. Diperlukan kemauan dan keberanian politik untuk membenahi postur pertahanan negara ini.
Api yang membakar KM Calvin dan KM Sakti di Sungai Siak, Pekanbaru, Riau berhasil dipadamkan. Namun akibat kejadian itu, Payung (45), ABK KM Calvin menderita luka bakar yang cukup serius.
Belasan kepala keluarga turun ke laut dangkal. Diangkatnya serpihan kayu kapal yang lapuk dan teronggok tak bertuan. Kemudian, kapal kayu itu dipreteli dari rangka utama, dikumpulkan dan dijemur sampai kering.
Ini merupakan bukti kegagalan pemerintah kita dalam penegelolaan sektor kelautan dan perikanan. Sekaligus mengindikasikan perhatian pemerintah terhadap sektor ini masih dipandang sebelah mata.
Ini merupakan bukti kegagalan pemerintah kita dalam penegelolaan sektor kelautan dan perikanan. Sekaligus mengindikasikan perhatian pemerintah terhadap sektor ini masih dipandang sebelah mata.
Pelabuhan Venesia Italia akan membangun PLTG. Bukan Pembangkit Listrik Tenaga Gas yang dimaksud, tapi tenaga Ganggang yang akan menghasilkan listrik 40 megawatt (MW).
Mungkin kita tidak akan melihat nelayan miskin di tengah emas yang berlimpah di samping rumahnya. Adakah parpol yang berani melakukan kontrak politik akan membuat produksi perikanan meningkat 100%.