Balai POM Razia Permen China
Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BBPOM) Surabaya menggelar razia ke beberapa supermarket & swalayan hari ini. Susu formula bayi & produk yang mengandung susu China yang jadi sasaran.
Rabu, 24 Sep 2008 09:09 WIB







































