detikHealth
Ini Kriteria Obat yang Masuk Formularium Nasional
Pada bulan Juli 2013 mendatang, daftar obat Formularium Nasional (Fornas) diperkirakan akan selesai. Nah, apa saja kriteria obat yang masuk dalam fornas?
Senin, 17 Jun 2013 18:46 WIB







































