detikNews
Tak Jadi Diperdagangkan, Ratusan Burung Prenjak Dilepasliarkan
Pelepasliaran ratusan burung kicau tersebut untuk dapat hidup bebas dialam liar di kawasan Muaro Sabak, Kabupaten Tanjung Jabung Timur (Tanjabtim), Jambi.
Senin, 23 Apr 2018 11:09 WIB







































